Guna menjaga netralitas pada Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Pelaksana harian Bupati Bengkalis H Bu...[read more] "> Guna menjaga netralitas pada Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Pelaksana harian Bupati Bengkalis H Bu" />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Bengkalis / Netralitas ASN, Plh Bupati Pimpin Pengucapan Ikrar /
Netralitas ASN, Plh Bupati Pimpin Pengucapan Ikrar
Jumat, 25 September 2020 - 12:16:24 WIB

TERKAIT:
   
 

BENGKALIS (Bidikonline.com) – Guna menjaga netralitas pada Aparatur Sipil Negara di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Pelaksana harian Bupati Bengkalis H Bustami HY memimpin pengucapan ikrar pada Pemilihan Kepala Daerah Serentak pada Desember 2020 mendatang.

Bustami memimpin pengucapan ikrar diikuti oleh Asisten, Kepala Prangkat Daerah dan Pejabat Administrator di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Bengkalis, Kamis, 24 September 2020 di ruang rapat Dang Merdu lantai IV Kantor Bupati Bengkalis.

Adapun isi dari pengucapan ikrar tersebut yakni:

menjaga dan menegakkan prinsip netralitas Apartur Sipil Negara dalam melaksanakan fungsi pelayanan publik baik sebelum, selama maupun sesudah pelaksanaan pilkada serentak tahun 2020.

Menghindari konflik kepentingan, tidak melakukan praktik-praktir intimidasi, dan ancaman kepada pegawai ASN dan seluruh elemen masyarakat, serta tidak memihak kepada pasangan calon tertentu.

Menggunakan media sosial secara bijak, tidak dipergunakan untuk kepentingan pasangan calon tertentu, tidak menyebarkan ujaran kebencian serta berita bohong.

Menolak politik uang dan segala jenis pemberian dalam bentuk apapun. (DISKOMINFOTIK)


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan