Sekretaris Daerah Kabupaten Siak TS Hamzah, hadiri Pengukuhan Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau (FKPMR) masa khidmat 2019-2024, yan...[read more] "> Sekretaris Daerah Kabupaten Siak TS Hamzah, hadiri Pengukuhan Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau (FKPMR) masa khidmat 2019-2024, yan" />
Jum'at, 26 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Siak / Sekda Siak Berharap FKPMR Bisa Bersinergi /
Sekda Siak Berharap FKPMR Bisa Bersinergi
Senin, 11 November 2019 - 17:28:17 WIB

TERKAIT:
   
 

SIAK (Bidikonline.com) - Sekretaris Daerah Kabupaten Siak TS Hamzah, hadiri Pengukuhan Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau (FKPMR) masa khidmat 2019-2024, yang dilaksanakan di Balai Serindit Gedung Daerah, Kota Pekanbaru, Minggu (10/11/2019).

Pengukuhan ditandai dengan pembacaan Ikrar Pengukuhan oleh Ketua FKPMR, Dr Chaidir, MM yang diikuti 56 pengurus serta 99 Anggota Majelis Pemuka Masyarakat Riau. Para pengurus yang dikukuhkan yakni Ketua Dr Chaidir, MM, Sekretaris  Drs Endang Sukarelawan dan Bendahara HM Yunus.

Dalam sambutannya, Gubernur Provinsi Riau H Syamsuar  mengatakan mendukung secara moral perjuangan, dan cita-cita pengurus FKPMR dan masyarakat Riau. Oleh sebab itu, perjuangan masyarakat Riau diharapkan sejalan dengan visi Riau yang terakhir.

"Cita-cita yang ingin dicapai Provinsi Riau memerlukan sinergi seluruh pihak. Oleh sebab itu diperlukan juga kebersamaan semua pihak, termasuk FKPMR ini", kata Syamsuar.

Ditemui seusai menghadiri pengukuhan Forum Komunikasi Pemuka Masyarakat Riau (FKPMR) masa khidmat 2019-2024, Sekda Siak TS Hamzah mengucapkan selamat atas pengukuhan Pengurus FPKMR yang baru.

"Saya mewakili Pemerintah Kabupaten Siak, mengucapkan selamat atas pengukuhan Pengurus FPKMR ini. Semoga bisa bersinergi untuk mewujudkan visi dan misi Riau kedepannya", harap Hamzah.(adv)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan