ngkan untuk melaporkan suporter PSPS Riau yang menghina Gubernur Riau dengan kata-kata yang tidak pantas.
...[read more] "> ngkan untuk melaporkan suporter PSPS Riau yang menghina Gubernur Riau dengan kata-kata yang tidak pantas.
" />
Kamis, 25 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Riau / Edy Natar Pertimbangkan Laporkan Suporter PSPS Riau /
Diduga Hina Syamsuar,
Edy Natar Pertimbangkan Laporkan Suporter PSPS Riau
Senin, 24 Juni 2019 - 19:42:32 WIB

TERKAIT:
   
 

BIDIKONLINE.COM - Wakil Gubernur Riau, Edy Natar Nasution mempertimbangkan untuk melaporkan suporter PSPS Riau yang menghina Gubernur Riau dengan kata-kata yang tidak pantas.

"Saya sedang pertimbangkan untuk melaporkan orang-orang yang menghina pak Syamsuar. Ini orang tua tapi diperlakukan tidak baik," kata Edy Natar saat audiensi dengan perwakilan suporter PSPS Riau di kantor gubernur Riau, Senin, 24 Juni 2019.

"Disini ada kepolisian saksinya. Makanya saya pertimbangkan masalah ini untuk dilaporkan," tegas Edy Natar.

Mantan Danrem 031 Wirabima Itu mengatakan jika hinaan tersebut telah melanggar KUHP. "Saya punya hak melaporkan apa yang kalian perbuat," ucapnya.

Menanggapi pernyataan Edy Natar, korlap aksi demo para suporter PSPS, Dolly San David mengatakan jika pihaknya menyayangkan adanya aksi oknum suporter yang menghina gubernur Riau.

"Bahasa itu ada mungkin dan akan kami lihat. Kami sangat sayangkan hal itu," kata Dolly.

Meski demikian, pihaknya tidak mempermasalahkan hal tersebut karena itu merupakan hak dari Edy Natar. "Melaporkan atau tidak itu merupakan hak bapak, itu kebijakan bapak," kata dia.

"Kami yang jelas mendorong bapak dan berjalan sama soal penyelesaian PSPS Riau ini. Kami ingin jalan bersama-sama memajukan PSPS," tutur Dolly.(r24)



Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan