Ketua DPRD Kuansing, Andi Putra, SH. MH hadiri simulasi pemungutan dan penghitungan Pemilu 2019 di lapangan Limuno Telukkuantan, Rabu (...[read more] "> Ketua DPRD Kuansing, Andi Putra, SH. MH hadiri simulasi pemungutan dan penghitungan Pemilu 2019 di lapangan Limuno Telukkuantan, Rabu (" />
Kamis, 25 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Kuantan Singingi / Ketua DPRD Kuansing Ikuti Simulasi Penghitungan Suara Pileg dan Pilpres /
Ketua DPRD Kuansing Ikuti Simulasi Penghitungan Suara Pileg dan Pilpres
Kamis, 11 April 2019 - 20:09:11 WIB

TERKAIT:
   
 

TELUKKUANTAN (Bidikonline.com) - Ketua DPRD Kuansing, Andi Putra, SH. MH hadiri simulasi pemungutan dan penghitungan Pemilu 2019 di lapangan Limuno Telukkuantan, Rabu (10/4/2019) kemarin.

Pada simulasi Pemilu 2019 yang diselenggarakan KPU Kuansing ini, Andi Putra hadir bersama unsur Forkompimda lainya, Kajari, Polres dan Pabung.

Selain unsur Forkompimda, hadir juga unsur penyelenggara Pemilu 2019 mulai seperti PPK dan PPS serta pihak KPU pelaksana dari simulasi ini.

Dikesempatan simulasi yang diagendakan pihak KPU ini, Ketua DPRD melakukan pencoblosan surat suara mulai dari kertas suara Caleg, DPD dan Presiden.

Andi Putra, hadir pada kesempatan ini memakai stelan lengkap pakaian safari, ia terlihat dengan seksama memperhatikan sesi persesi pelaksanaan simulasi tersebut.

Kahadiran Andi Putra, tidak hanya sekedar mengikuti simulasi, bahkan diagenda acara itu bersama Forkompimda ia juga menyampaikan himbauan bagi pemilih di Kuansing agar datang ke TPS saat hari pencoblosan.

Himbauan itu, tentang menggunakan hak pilih, sebab satu suara akan menentukan masa depan bangsa.

"Selaku Forkompimda, kami menghimbau pada seluruh pemilih di Kuansing, agar datang ke TPS pada saat pelaksanaan Pemilu, satu suara anda akan menentukan masa depan bangsa," ucap Andi Putra secara serentak bersama Forkompimda lainnya.(rtc)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan