Aktivis GMKI Teluk Dalam kecam tindakan represif oknum polisi terkait pihak Kepolisian bertindak reprensif kepada aksi masa Cipayung B...[read more] "> Aktivis GMKI Teluk Dalam kecam tindakan represif oknum polisi terkait pihak Kepolisian bertindak reprensif kepada aksi masa Cipayung B" />
Jum'at, 26 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Kepulauan Nias / Aktivis GMKI Teluk Dalam Kecam Tindakan Represif Oknum Polisi di Cipayung Balikpapan /
Aktivis GMKI Teluk Dalam Kecam Tindakan Represif Oknum Polisi di Cipayung Balikpapan
Senin, 18 Februari 2019 - 13:23:10 WIB

TERKAIT:
   
 

Nias Selatan, (Bidikonline.com) - Aktivis GMKI Teluk Dalam kecam tindakan represif oknum polisi terkait pihak Kepolisian bertindak reprensif kepada aksi masa Cipayung Balikpapan, berunjuk rasa dengan turun langsung menyampaian aspirasinya di Mapolres Nias Selatan (Nisel).
Gambar mungkin berisi: 2 orang, orang duduk
Diterima langsung Kapolres Nisel AKBP I Gede Nakti Widhiarta SIK didampingi para PJU Polres Nisel di Aula Pendopo Mapolres Nias Selatan Kecamatan Teluk Dalam Kabupaten Nias Selatan Propinsi Sumatera Utara, Senin (18/02/2019)

Sejumlah Aktivis Gerakan Mahasiswa Kristen Indonesia (GMKI) Teluk Dalam sesalkan tindakan represif oknum anggota Kepolisian yang terjadi di Cipayung Balikpapan.
 
Dalam orasinya yang disampaikan beberapa orang yakni pimpinan aksi Yulianus Giawa, penanggung jawab Ketua GMKI Teluk Dalam Fedirman Laia dan Sekretaris Bezatulo Hulu, mereka menyampaikan aspirasinya dengan orasi dan bentuk surat yang disampaikan kepada Kapolres Nisel.
Gambar mungkin berisi: 1 orang, berdiri dan luar ruangan
Tuntutan mereka : mengencam tindakan reprensif aparat kepolisian Balikpapan kepada 13 orang aktivis. Karena sangat menyalahi Peraturan Kapolri nomor 16 Tahun 2006 pasal 7 ayat 2 tentang pengendalian masa serta UU RI nomor 9 Tahun 1998 tentang kemerdekaan menyampaikan pendapat di muka umum.

Berdasarkan hal tersebut mereka inginkan kepada Kapolres Nisel untuk menyampaikan kepada Kapolri melalui Kapoldasu, mengencam tindakan reprensif yang dilakukan aparat Kepolisian terhadap masa aksi Cipayung Balikpapan.

"Kami mengecam tindakan represif tersebut, mendorong langkah cepat Polres Nisel untuk menyampaikan aspirasi mereka, menuntut Kapolres Nisel agar menolak segala bentuk tindakan reprensif kepada aksi massa di Nisel. Dan menuntut Kapolri mengusut tuntas tindakan yang terjadi di Balikpapan serta mengevaluasi secara keseluruhan direktur Intelkam Polda Kalimantan Timur" yang disampaikan Aktivis GMKI Teluk Dalam.
Gambar mungkin berisi: satu orang atau lebih, orang di panggung, orang berjalan, orang berdiri dan luar ruangan
Surat tuntutan mereka diterima Kapolres Nisel didampingi para PJU Polres Nisel dan akan menyampaikan aspirasi GMKI Teluk dalam kepada pimpinannya. Kapolres berharap agar menyampaikan aspirasinya jangan sampai anarkhis atau melanggar hukum. Sampaikanlah aspirasi dengan koridor dan aturan hukum yang berlaku di NKRI.

Unjuk rasa itu berakhir aman dan terkendali dengan pengawalan aparat kepolisian setempat. Beberapa anggota GMKI foto bersama dengan Kapolres Nisel.(rls/doeha)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan