KUANSING (Bidikonline.com) - Bupati Mursini dan Wabup Halim terus menunjukan kekompakannya dalam menjalankan amanah masyarakat membangun Ka...[read more] "> KUANSING (Bidikonline.com) - Bupati Mursini dan Wabup Halim terus menunjukan kekompakannya dalam menjalankan amanah masyarakat membangun Ka" />
Jum'at, 29 Maret 2024
Follow Us:
11:01 WIB - Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran | 11:01 WIB - Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit | 11:01 WIB - Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani | 11:01 WIB - Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau | 11:01 WIB - Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg | 11:01 WIB - Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
/ Kuantan Singingi / IWO Tanjungpinang Ikut Deklarasi Pilkada Damai /
IWO Tanjungpinang Ikut Deklarasi Pilkada Damai
Kamis, 15 Februari 2018 - 17:00:28 WIB

TERKAIT:
   
 
KUANSING (Bidikonline.com) - Bupati Mursini dan Wabup Halim terus menunjukan kekompakannya dalam menjalankan amanah masyarakat membangun Kabupaten Kuansing. Bukti kekompakan kedua pemimpin Kuansing tersebut ketika Selasa kemaren kedua hadir bersamaan di Musrenbang Kecamatan Singingi.

Kehadiran Wabup mendampingi Bupati menjadi isyarat kalau keharmonisan keduanya yang sempat rusak beberapa waktu lalu, mulai membaik. Apalagi, Halim sudah berkomitmen untuk terus bersama-sama Mursini membangun Kuansing sampai masa jabatan berakhir.

Mursini sendiri kala membuka musrenbang menyampaikan, tahun 2018 pemkab akan memfokuskan pembangunan ke Kecamatan Singingi. Fokus pembangunan antara lain pembangunan taman, lapangan upacara dan membuat SMPN 2 Singingi.

Selain itu, akan dilakukan revitalisasi/rehabilitasi gedung beberapa sekolah, yakni SDN 013 Petai Baru, SDN 010 Sungai Bawang dan SDN 014 Sungai Keranji.

"Kita juga akan melakukan pengadaan buku perpustakaan SDN 006 Pangkalan Indarung, pembangunan laboratorium IPA dan pengadaan mobiler SMPN 6 Singingi, pengadaan sarana PJOK dan seni budaya di SMPN1 Singingi dan SMPN 2 Singingi, termasuk pengadaan media pembelajaran di SMPN 4 Singingi," urainya.

Sementara untuk bidang kesehatan, menurut Mursini, pemkab akan melakukan rehabilitasi Puskesmas Pembantu atau Pustu di Desa Petai. "Ini semua dilakukan untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan kesehatan masyarakat," ujar Mursini.(frc)


Berita Lainnya :
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  • Pj Gubernur Riau Resmikan Masjid At-Taqwa Muhammadiyah Tuah Madani
  • Hari Terakhir, Ini Jadwal dan Cara Penukaran Uang Baru di BI Riau
  • Murah Meriah, Harga Cabai Merah di Pasar Kodim Pekanbaru Cuma Rp35 Ribu/Kg
  • Agung Nugroho Anggarkan Rp 1,5 Miliar Untuk Sirkuit Balap di Pekanbaru
  • DPRD Rohul Gelar Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati Rohul Tahun 2023
  • Bupati Bengkalis Resmikan Kelas Jauh SMPN 7 dan SDN 20 Talang Muandau
  • Bupati Rohil Serahkan Bantuan Operasional untuk 5 Masjid
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan