TELUK KUANTAN (Bidikonline.com) - Beberapa hari ini warganet tengah dihebohkan dengan pantun Kapini (kayu,red) dan Cincirak (burung sejenis...[read more] "> TELUK KUANTAN (Bidikonline.com) - Beberapa hari ini warganet tengah dihebohkan dengan pantun Kapini (kayu,red) dan Cincirak (burung sejenis" />
Rabu, 24 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Kuantan Singingi / Heboh...Pantun Kapini dan Cincirak Jadi Viral /
Trending Topic di Kuansing
Heboh...Pantun Kapini dan Cincirak Jadi Viral
Selasa, 28 November 2017 - 16:50:58 WIB
Screnshoot halaman Facebook milik Zulkifli Samad
TERKAIT:
   
 
TELUK KUANTAN (Bidikonline.com) - Beberapa hari ini warganet tengah dihebohkan dengan pantun Kapini (kayu,red) dan Cincirak (burung sejenis unggas,red) yang mendapatkan banyak like dan komentar para netizen.

Ini berawal dari pantun yang diunggah di laman Facebook milik Zulkifli Samad yang berbunyi, 'Kerimbo mencari kayu jalur, Dapat kayu bernama kapini. Mencari Bupati yg dikira jujur . Rupanya Panduto namonyo Mursini'.

Pantun berikutnya yang dishare kelaman Fb Zulkifli Samad oleh akun Ricky Chandra dibalas 'cincirak cinciriang basarang pungko galo-galo, la tahontak ..........zulkifli la jatua gilo..!!!.

Pantun di laman Facebook Zulkifli Samad yang diunggah Minggu (26/11/2017) pukul 06:35 WIB sampai dengan Selasa (28/11/2017) sore mendapatkan 305 like dan 494 komentar beragam dan 9 kali dibagikan oleh warganet.

Bahkan pantun tersebut saat ini tengah viral di dunia maya. Ada juga yang tidak percaya kalau admin Fb Zulkifli Samad ini bukan mantan Wabup Kuansing. Seperti disampaikan akun Maskan Arif kalau akun bernama Zulkifli Samad ini dibajak dan dibalas Zulkifli Samad, "ini betul Zulkifli,"katanya.

Saat dikonfirmasi wartawan Selasa (28/11/2017) sore kepada mantan Wabup Kuansing H Zulkifli, dikatakannya, itu memang akun Facebook miliknya. Saat ditanya apa permasalahan sampai ada pantun tersebut,"sebaiknya kita bertemu duduk ngopi, karena ada persoalan yang tidak bisa disampaikan melalui sambungan telepon,"ujarnya.(hrc)


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan