PEKANBARU (bidikonline.com) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau mendorong kabupaten/kota maupun Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di l...[read more] "> PEKANBARU (bidikonline.com) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau mendorong kabupaten/kota maupun Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di l" />
Jum'at, 26 April 2024
Follow Us:
11:05 WIB - Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR | 11:05 WIB - PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks | 11:05 WIB - Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB | 11:05 WIB - Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau | 11:05 WIB - FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
/ Riau / Gubri Dorong OPD Kelola Sumber PAD /
Gubri Dorong OPD Kelola Sumber PAD
Minggu, 16 Juli 2017 - 21:17:26 WIB

TERKAIT:
   
 
PEKANBARU (bidikonline.com) - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau mendorong kabupaten/kota maupun Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemprov Riau untuk mengejar dan mengelola sumber-sumber pendapatan daerah ‎secara baik dan optimal.

Permintaan itu disampaikan Gubernur Riau (Gubri), H Arsyadjuliandi Rachman untuk mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat.

Selain itu, pria yang akrab disapa Andi Rachman ini meminta dinas dan badan dapat mengefisienkan program kegiatan yang selama ini tumpang tindih. Dengan begitu, diharapkan kedepan anggaran pembangunan bisa bertambah.

"Jadi Unit Pelaksana Teknis (UPT)‎ yang kira-kira bisa menambah pendapatan asli daerah (PAD) harus betul-betul dikelola dengan baik. Saya kira hampir semua dinas dan badan Pemprov Riau ada UPT yang bisa mendatangkan PAD," kata Andi, Ahad (16/7/2017)

Tak hanya itu, lanjut Andi Rahman, pihaknya juga mendorong agar terciptanya lapangan kerja di Provinsi Riau. Salah satunya dengan menggesa Proyek Strategis Nasional (PSN) di Riau.

"Ini penting. Kalau ini berjalan, lapangan ker‎ja tercipta dan ada pendapatan masyarakat. Sehingga daya beli masyarakat menggeliat, berarti ada PAD. Jadi siklusnya seperti itu," pungkasnya.***


Berita Lainnya :
  • Disnaker Pekanbaru tak Ada Terima Aduan THR
  • PUPR Pekanbaru Mulai Perbaikan Jalan Taman Karya
  • Pj Wako Pekanbaru Ingatkan Warga Jangan Percaya Hoaks
  • Pj Wako Pekanbaru Beri Peringatan Agar Jangan Ada Pungli Dalam PPDB
  • Pemko Pekanbaru Targetkan Juara Umum di MTQ ke XLII Provinsi Riau
  • FPII Setwil Riau Adakan Acara Buka Bersama Dengan Anak Panti Asuhan
  • Bupati Kampar Terima Audiensi Panitia Sidang Sinode BNKP ke-61
  • Pj Gubri Intruksikan Tambal Semua Lubang Jalan Sebelum Puncak Arus Mudik Lebaran
  • Bupati Rezita Safari Ramadan di Desa Pasir Ringgit
  •  
    Komentar Anda :
       


    Galeri   + Index Galeri
    Memperingati Hari Jadi Rohul ke - 18, DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

    Home | Daerah | Nasional | Hukum | Politik | Olahraga | Entertainment | Foto | Galeri | Advertorial | Lintas Nusantara | Kepulauan Nias
    Pekanbaru | Siak | Pelalawan | Inhu | Bengkalis | Inhil | Kuansing | Rohil | Rohul | Meranti | Dumai | Kampar
    Profil | Redaksi | Index
    Pedoman Berita Siber

    Copyright © 2009-2016 bidikonline.com
    Membela Kepentingan Rakyat Demi Keadilan